Indonesia termasuk dalam sebagian besar negara dengan penghasilan kayu terbesar. Tidak heran jika terdapat berbagai jenis kayu yang digunakan sebagai bahan industri, salah satunya yaitu partikel board. Bahan kayu satu ini memiliki banyak varian, salah satunya partikel board 15mm.
Namun, apakah Anda sudah mengetahui tentang partikel board? Berikut kami sajikan penjelasan mengenai bahan kayu tersebut beserta keunggulannya.
Mengenal Particle Board 15mm
Partikel Board adalah salah satu jenis kayu berlapis yang sering disebut plywood atau modern plywood . Terkadang ada pula orang yang menyebutnya sebagai LDF atau Low Density Fiberboard.
Bahan ini merupakan kayu olahan yang terbuat dari potongan kayu dengan perekat sintetis. Pembuatannya dilakukan dengan sistem press kemudian diekstrusi atau dicetak sesuai ukuran.
Menggunakan partikel board sama artinya Anda berpartisipasi dalam pelestarian alam. Hal ini dikarenakan partikel board merupakan hasil daur ulang. Mulai dari sisa potongan kayu, serpihan-serpihannya, hingga serbuk kayu yang di pressed dan dibentuk jadi satu dalam berbagai lapisan.
Umumnya masing-masing lapisan berukuran 3mm. Tetapi ukuran tersebut tidaklah saklek, sebab Anda bisa menemukan partikel board dengan ukuran yang lebih tebal
Berbeda ukuran, sudah pasti berbeda kualitas dan ketahanannya. Namun untuk kelebihan secara umum sudah pasti sama, karena terbuat dari bahan yang sama.
Penasaran dengan kelebihan yang dimiliki oleh bahan ini, khususnya partikel board 15mm? Berikut penjelasan mengenai kegunaan serta kelebihannya.
Kegunaan Particle Board 15mm dan Kelebihannya
Biasanya partikel board banyak digunakan untuk proses pembuatan furnitureBaik furniture di rumah, kantor, atau bahkan di tempat-tempat umum.
Saat ini juga sudah banyak yang menggunakannya untuk keperluan dekorasi bahkan konstruksi yang bersifat non struktural. Seperti untuk membuat flooring, panel dinding, dan masih banyak lainnya.
Jika dilihat dari hasil penggunaannya, bahan ini mampu memberikan usia yang cukup panjang. Apalagi jika digunakan untuk furniture, khususnya menggunakan 15mm partikel board varian.
Dengan ketebalan yang lebih, tentu saja tingkat keawetannya jauh lebih tinggi. Untuk harganya pun masih terbilang cukup terjangkau, tak beda jauh dari yang berukuran umum, yaitu 9mm.
Selain dari sisi kekuatannya yang awet, partikel board juga memiliki kelebihan lainnya. Berikut penjelasan lengkapnya.
Berbagai Kelebihan Particle Board
Kelebihan partikel board tentu bukan hanya dari tingkat keawetan dan keterjangkauan harganya.
Masih banyak kelebihan lain yang pastinya akan memberikan Anda keuntungan saat memilih material ini sebagai bahan baku. Apalagi jika memilih partikel board 18mm varian. Berikut kelebihan yang bisa Anda rasakan saat memilih material ini.
Bersifat Insulasi Thermo-akustik
Thermo-akustik adalah sifat yang memungkinkan adanya peredaman intensitas suara. Maka tidak heran jika partikel board is widely used as a material for speaker produk, langit-langit teater, auditorium, dan banyak jenis tempat lainnya.
Sifat thermo-akustik ini tentu saja sangat menguntungkan, apalagi jika digunakan untuk keperluan pembuatan alat musik/akustik.
Produk Ramah Lingkungan
Seperti yang sempat kami singgung sebelumnya, partikel board merupakan material dari bahan daur ulang. Tentu saja penggunaannya sangat ramah lingkungan.
Secara tidak langsung, jika Anda menggunakan material ini, maka Anda sudah menjadi salah satu partisipan yang peduli terhadap alam.
Sisa potongan kayu, serbuk kayu, serpihan-serpihannya, hingga serat kayu tidak perlu lagi dibuang. Sampah akan berkurang dan penebangan pohon untuk keperluan furniture maupun konstruksi pun bisa lebih berkurang. Sangat ramah lingkungan bukan?
Cocok untuk Mempercantik Ruangan
Saat ini, hampir semua rumah hunian dibuat dengan ciri khas dan keindahannya tersendiri. Tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar, Anda bisa menggunakan partikel board sebagai bahan baku yang terjangkau namun tetap estetik.
Apalagi jika Anda melapisinya dengan ekstra veneer atau cat berwarna senada dengan konsep rumah. Sudah pasti hasil finishing akan jauh lebih cantik daripada perkiraan Anda.
Daya Tahan yang Kuat
Selain awet, partikel board juga merupakan material yang tidak mudah bengkok atau berubah bentuk. Apalagi jika Anda memilih 15mm particle board. sudah pasti akan jauh lebih kuat dan tahan lama.
Meski begitu, bobot dari material ini masih terbilang cukup ringan. Sehingga Anda tidak akan merasa berat atau kewalahan untuk memindahkannya dari satu tempat ke tempat lainnya.
Sifatnya yang satu ini pun sangat memungkinkan partikel board digunakan bukan hanya untuk furniture rumah, tetapi juga untuk kantor furniture .
Perawatan yang Mudah
Segi perawatan tentu saja tidak bisa diabaikan begitu saja. Perhatian yang signifikan juga harus dipertimbangkan dengan matang. Sebisa mungkin, Anda harus mencari material yang mudah dibersihkan dan dirawat.
Seperti halnya partikel board, Anda tidak perlu repot untuk membersihkan dan merawatnya. Pastinya menyiapkan kain lap halus dan penebah untuk membersihkan debu.
Pertama, Anda bisa menggunakan penebah tersebut untuk membersihkan debu yang menempel pada partikel board. Kemudian dilanjut dengan membasahi sedikit kain lap dengan air atau cairan pembersih khusus yang aman untuk kayu.
Lap partikel board dengan teliti dan merata. Jika Anda rasa sudah cukup, maka Anda bisa menghentikannya, dan pembersihan pun selesai.
Untuk segi perawatan lain, alangkah lebih baik jika Anda meletakkan partikel board furniture di tempat yang ventilasinya memadai. Tempat yang memungkinkan memiliki sirkulasi udara stabil.
Dengan begitu, furniture Anda pun dijamin akan kuat dan aman dari kerusakan, sehingga kemungkinan usianya pun akan jauh lebih lama.
Material yang Tahan Sekrup
Tingkat ketahanan akan kapasitas sekrup juga menjadi salah satu alasan mengapa partikel board banyak digunakan, apalagi untuk varian partikel board 15mm Dibandingkan dengan bahan kayu jenis lain, particle board 18mm jauh lebih tahan pada sekrup.
Kemungkinan material pecah atau rusak akibat pemasangan sekrup sangatlah kecil. Baik sekrup berukuran kecil maupun besar bisa dipasang dengan mudah pada material ini.
Dengan berbagai macam kelebihan di atas, pasti membuat Anda tertarik untuk menggunakannya sebagai bahan baku bukan? Lalu, di mana bisa dapatkan produk partikel board terbaik dengan kualitas yang unggul?
Rimba Partikel Indonesia, Penyedia Particle Board Terpercaya
Untuk menjawab pertanyaan di atas tidaklah sulit. PT Rimba Partikel Indonesia atau yang sering disebut RPI merupakan perusahaan manufaktur yang memiliki dedikasi tinggi pada penciptaan produk upcycled bernilai tinggi. Anda bisa dapatkan berbagai macam produk partikel board terbaik di sini.
Kami tidak hanya menyediakan partikel board dengan berbagai jenis, tetapi juga berbagai ukuran (Partikel Board 6mm, 9mm, 12mm, 15mm, 18mm, 20mm, 25mm & 30mm). Dijamin Anda tidak akan kehabisan karena kami selalu memenuhi stok untuk masing-masing jenis dan ukuran.
Untuk harga yang kami banderol tentu saja jauh lebih terjangkau daripada yang lain. Dengan harga tersebut, Anda sudah bisa mendapatkan produk terbaik kami.
Untuk informasi lengkap mengenai perusahaan kami dan produk yang tersedia, Anda bisa kunjungi laman website resmi Rimba Partikel Indonesia.
Tunggu apalagi? Segera kunjungi dan hubungi kontak kami yang tersedia, serta dapatkan 15mm partikel board terbaik dengan kualitas yang unggul hanya dari kami.